IPA KELAS 3 SEMESTER 2
(UJIAN KENAIKAN KELAS)
Latihan soal Akhir Semester 2
A . Pilihlah jawaban yang paling tepat!
1. Sinar matahari
mengandung energi ….
a.
listrik c. gerak
b. uap d.
panas
2. Jika bola tenis dengan
bola voli dilempar dengan kekuatan yang sama, maka yang menempuh jarak paling jauh adalah
.…
a. bola
tenis c. bola tenis dan
bola voli
b. bola
voli d. tidak keduanya
3. Salah satu manfaat
kincir angin yaitu ….
a.
mendapatkan banyak angin
b.
menangkap panas matahari
c. hiasan
rumah
d.
membangkitkan listrik
4. Berikut ini manakah
pernyataan yang benar mengenai sumber energi dan kegunaannya?
a.
baterai digunakan untuk memasak
b. aki
dapat digunakan untuk memasak
c. bensin
digunakan untuk menggerakkan kendaraan bermotor
d. batu
bara sebagai penerang jalan atau rumah
5. Air dapat membangkitkan
listrik. Manakah pernyataan yang benar?
a.
listrik dihasilkan dari air yang diam
b.
listrik dihasilkan dari air yang jernih
c.
listrik dihasilkan dari air yang keruh
d.
listrik dihasilkan oleh air yang bergerak
6. Perubahan energi yang
ada pada kipas angin adalah perubahan ….
a. energi
panas menjadi energi listrik
b. energi
listrik menjadi energi panas
c. energi
gerak menjadi energi panas
d. energi
listrik menjadi energi gerak
7. Bahan utama untuk
membuat kincir angin sederhana adalah ….
a.
plastik c. kertas
b. balok
kayu d. kaca
8. Sikap yang menunjukkan
hemat listrik kecuali ….
a.
mematikan lampu saat tidur
b.
memakai lampu yang hemat energi
c.
mematikan lampu saat meninggalkan ruangan
d. tidur
dengan lampu menyala
9. Daerah perairan yang
diapit oleh dua pulau disebut ….
a. sungai
c. teluk
b. danau d. selat
10. Daratan yang paling
kecil dan dikelilingi oleh lautan disebut ….
a. selat c. bukit
b.
tanjung d. pulau
11. Lambang segitiga pada
peta menandakan adanya…
a. lembah
c. jurang
b. gunung
d.
pantai